Lawa’ manu’ merupakan makanan
tradisional etnis Toraja.
Bahan :
è 750 gr (1 eko ) ayam kampung muda è 100 gr
kemiri
è 200 gr jeruk nipis (ambil airnya) (sangrai dan haluskan)
è 12 gr cabe merah besar (3 biji) è 400 gr
kelapa ½ tua
è 500 gr batang
pisang kepok (kecil & muda) è Garam
secukupnya
Kandungan Gizi :
è Energi : 3914 kkal è Besi
: 22,2 mg
è Protein : 177 gr è Vit A
: 2098 RE
Cara Membuat :
F
Ayam dibersihkan kemudian panggang di
atas bara api sampai matang, lalu disuir-suir kecil
F
Batang pisang diiris tipis-tipis dan
diremas, kemudian diperas airnya, cabe dan garam dihaluskan
F
Kelapa ½ tua diparut kemudian disangrai
selanjutnya ditumbuk halus
F
Remasan batang pisang dicampur
kacang/kemiri dan kelapa halus, bumbu penyedap, ayam suir, remas panas-panas,
beri cabe besar halus, lalu beri perasan air jeruk nipis dan aduk sampai rata
F
Hidangkan dipiring ceper atau bakul yang
dialas daun pisang dan hiasi dengan irisan cabe merah besar.
0 komentar:
Posting Komentar